Tipe dan Sumber Daya dalam Perpustakaan Digital
Oleh: Al Muhdil Karim
Pendahuluan
Perpustakaan digital adalah sistem informasi yang menyediakan akses koleksi digital.
Tipe Perpustakaan Digital
- Nasional
- Akademik & Penelitian
- Komersial
Detail Tipe Perpustakaan
Nasional: Digitisasi warisan budaya
Akademik: Mendukung penelitian
Komersial: Berbasis langganan
Sumber Daya dalam Perpustakaan Digital
- SDM
- Teknologi
- Finansial
- Informasi
SDM dan Teknologi
SDM: Kompetensi IT, metadata, aksesibilitas
Teknologi: Server, perangkat lunak, keamanan
Finansial dan Informasi
Finansial: Biaya operasional
Informasi: Koleksi digital yang terorganisir
Kesimpulan
Perpustakaan digital membutuhkan berbagai sumber daya agar efektif.